Laporan akhir 2

 




1. Jurnal [Kembali]


2. Alat dan Bahan [Kembali]
    a.. Jumper


b.Panel DL 2203D 
c.Panel DL 2203C 
d.Panel DL 2203S




e. IC 7408 (JK filp flop)





h. Switch (SW-SPDT)



i. Logicprobe atau LED


3. Rangkaian Simulasi [Kembali]



4. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]

    Untuk prinsip kerja T Flip-Flop, dengan input, B0=0 menuju ke kaki R, maka R=0,  B1=1 menuju ke kaki S, maka S=1, kaki J=vcc, kaki CLK= clock, kaki K=vcc. Pada RS di inputkan 0 dan 1, dimana output seharusnya adalah 1 dan 0, tetapi karena sebelum kaki RS terdapat inverter menyebabkan output kaki Q dan Q' menjadi 0 dan 1.


5. Video Rangkaian [Kembali]



6. Analisa [Kembali]
  1. Apa yang terjadi jika B1 diganti clk pada kondisi 2!
    • Ketika B1 diganti CLK, input akan menjadi 1 dan 0. Pada saat Clk 1, maka akan dapat mempengaruhi output sesaat.
  2. Bandingkan hasil percobaan dan teori!
    • Tidak terjadi perbedaan pada teori dan percobaan. Semua yang dilakukan pada percobaan sama dengan teori yang dijelaskan.
  3. Apa fungsi masing-masing kaki flip-flop yang digugnakan!
    • S, berfungsi sebagi inputan (Set)
    • R, berfungsi sebagi inputan (reset)
    • T, berfungsi untuk membuat T flip-flop bersama k yang digabungkan dan dihubungkan ke VCC
    • K, ssama dengan T
    • C, berfungsi sebagai clock. Inputnya akan diubah-ubah pada praktikum
    • Q, Berfungsi sebagi output
    • Q', berfungsi sebagai output yang berkebalikan dengan Q
7. Link Download [Kembali]
    Video [disini]
    datasheet JK flip-flop [disini]
    rangkaian [disini]
    HTML [disini]

0 komentar:

Posting Komentar